Sering Dianggap Biang Kerok karena Tinggi Kalori, Ternyata Ada Cara Membuat Nasi Goreng Jadi Lebih Sehat, Wajib Dicoba!

By Marcel Mariana, Senin, 9 November 2020 | 05:15 WIB
Nasi goreng sehat bisa dibuat dengan cara ini (Sajian Sedap)

Sering Dianggap Biang Kerok karena Tinggi Kalori, Ternyata Ada Cara Membuat Nasi Goreng Jadi Lebih Sehat, Wajib Dicoba!

Sajiansedap.com - Apakah anda penggemar dari nasi goreng?

Nasi goreng dianggap praktis dan memiliki cita rasa untuk dengan bahan-bahan yang terbilang cukup sederhana.

Bahkan, nasi sisa kemarin pun bisa dibuat menjadi nasi goreng yang lezat loh.

Hal ini bertujuan agar tidak mubazir, nasi sisa kemarin yang dibuat menjadi nasi goreng dipercaya rasanya lebih enak.

Baca Juga: Cuma 10 Menit, Terungkap Cara Masak Nasi Goreng Tanpa Kecap ala Chinese Food! Pasti Enak Kalau Tahu 1 Bumbu Rahasia Ini

Meski nikmat, kalori nasi goreng ternyata bisa melonjak tinggi jika salah dalam memasaknya.

Seperti kita tahu, nilai kalori bergantung pada bahan apa saja yang kita masukkan ke dalam nasi goreng.

Seperti ayam, udang, sayur, sampai jenis minyak memengaruhi kalori dalam nasi goreng.

Kira-kira, bagaimana perbandingan macam-macam nasi goreng ini?