Jarang Ada yang Tahu, Makan Nasi Dingin Ternyata Lebih Sehat untuk Orang dengan Kondisi Ini, Mau Coba?

By Marcel Mariana, Senin, 9 November 2020 | 15:45 WIB
Nasi dingin ternyata sehat untuk kesehatan (Tribun Jambi - Tribunnews.com)

4. Sendok tidak bersih

Coba lihat sendok apa yang Anda gunakan untuk mengambil nasi?

Apakah sendoknya bersih?

Atau sudah dipakai untuk mengambil gorengan sampai lauk lain?

Baca Juga: Zaskia Gotik Melahirkan Putri Pertama Secara Prematur, Makanan Enak ini Bisa Membuat Bayi Lahir Terlalu Cepat, Waspada!

Ketahuilah, nasi adalah bahan yang sangat rentan basi.

Jadi, jangan pernah mengambil nasi dengan sendok yang sudah kotor karena lauk lain.

Kalau hal ini Anda lakukan, nasi akan langsung basi beberapa jam kemudian.