1. Apel
Apel boleh aja dimakan selama kita sakit, tetapi jangan langsung disantap usai kita meminum obat.Karena kandungan yang ada dalam buah ini bisa menghambat tubuh menyerap khasiat obat.
Sebaiknya, kita memberikan jeda waktu sekitar empat jam setelah meminum obat untuk mengonsumsi apel.
2. Jeruk
Meskipun jeruk memiliki banyak kandungan vitamin C, tetapi ada baiknya buah ini enggak kita konsumsi sebelum meminum obat.
Karena jeruk yang bercampur dengan obat bisa membuat kerja otot terganggu, selain itu kita juga akan merasa sangat mengantuk bahkan bisa menyebabkan halusinasi.
Selain itu, jeruk Bali juga sebaiknya dihindari karena mengandung senyawa yang dapat memblokir gangguan di usus dari sejumlah obat seperti obat penurun kolesterol (statin), antidepresan, obat migrain, pengencer darah, obat tekanan darah dan obat diabetes.
Baca Juga: Daftar 7 Buah yang Mengandung Vitamin C Tinggi Selain Buah Jeruk
3. Anggur
Meskipun memiliki banyak vitamin dan nutrisi lain yang diperlukan tubuh, tetapi anggur sebaiknya kita hindari saat pengin mengonsumsi obat.