Jadi Kebiasaan, Masak Telur Dengan Panci Alumunium Ternyata Bisa Berbahaya jadi Racun, Hati-Hati

By Marcel Mariana, Selasa, 10 November 2020 | 17:30 WIB
Memasak telur gunakan panci aluminium bahaya, jangan dilakukan lagi (Tribun Jual Beli - Tribunnews.com)

Jadi Kebiasaan, Masak Telur Dengan Panci Alumunium Ternyata Bisa Berbahaya jadi Racun, Hati-Hati

Sajiansedap.com - Ketika memasak pastinya kita membutuhkan peralatan masak yang memadai.

Selain untuk masak air, panci bisa digunakan untuk memasak berbagai masakan, dari mulai sayur sop, mi instan hingga rebus telur.

Nah, biasanya panci dengan bahan aluminium menjadi pilihan banyak ibu-ibu untuk memasak.

Namun, siapa sangka ada hal yang perlu diperhatikann ketika memasak menggunakan panci aluminium.

Baca Juga: Kabar Baik! Coba Oleskan Kentang Pada Panci Berkarat dan Lihat Hasilnya, Enggak Perlu Beli Panci Baru!

Salah satunya adalah memperhatikan bahan makanan yang akan dimasak dengan panci aluminium.

Apa jadinya jika kita tidak memperhatikan bahan makanan yang dimasak?

Mari kita simak bersama.