Meninggal Karena Serangan Jantung, Saudara Bongkar Detik-detik Didi Kempot Meregang Nyawa Sampai Berteriak 'Allahu Akbar'

By Virny Apriliyanty, Jumat, 13 November 2020 | 16:15 WIB
Penyanyi Didi Kempot menggelar konser di The Pallas, SCBD, Jakarta Selatan, Jumat (6/12/2019). Konser bertajuk The Lord of Loro Ati ramai oleh pengunjung dari berbagai kalangan. (Kompas.com/M Lukman Pabriyanto)

Lintang diketahui meninggal dunia pada 25 Oktober 1995 di usia yang belum genap satu tahun.

Nur Muhammadi mengungkapkan pekan lalu Didi Kempot sempat pulang ke Ngawi.

"Sekitar empat hari yang lalu," ujarnya.

Nur Muhammadi juga mengungkapkan Didi Kempot memiliki kepedulian yang tinggi terhadap Desa Majasem.

"Sering kasih donasi buat Karang Taruna," ujarnya.

Ketika di rumah, Didi Kempot disebut layaknya warga biasa.

"Rendah hati dan akrab dengan masyarakat," ungkapnya. 

Artikel ini telah tayang di tribun-timur.com dengan judul Orang ini Saksinya, Didi Kempot Teriak 'Allahu Akbar' dan 'La ilaha illallah' Saat Sakratul Maut

Baca Juga: 7 Tahun Lalu Meninggal Dunia, Ternyata Sebelum Kecelakaan Terjadi, Ustadz Jefri Sempat Konsumsi Minuman Ini