Tips Masak Mi Goreng Agar Tidak Mudah Putus Seperti Buatan Pedagang, Lakukan Hal ini Segera Sebelum Mi Dingin

By Raka, Minggu, 6 Desember 2020 | 10:30 WIB
Cara masak mi goreng agar tidak mudah putus (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Mi goreng memang menjadi salah satu olahan dan masakan yang disuka.

Untuk membuat sepiring mi goreng pun sangat mudah karena cukup modal dengan bahan seadaanya.

Tapi meski mudah dibuat, ternyata masak mi goreng tidaklah mudah.

Salah satunya mi goreng mudah sekali putus dan hancur setelah dimasak

Pasti jadinya kurang mengundang selera.

Mi dan bihun yang putus biasanya terjadi akibat diaduk terlalu lama, apalagi jika kita masak dalam jumlah besar untuk buka bersama misalnya.

Nah untuk membuat mi dan bihun goreng tetap cantik dan utuh, cara tepat mengolahnya perlu kita perhatikan.

Baca Juga: Bubur Ketan Hitam, Classic Dessert From Java We'd (Almost) Forgotten About

Baca Juga: Kepala Manyung Bu Fat in Cinere, South Jakarta, A Wholesome Restaurant for Bold Spicy Taste