Salah satu kuncinya adalah kuah yang kaya rasa, namun tidak eneg alias terlalu kental.
Pasalnya, walaupun berkuah santan, sama halnya dengan hidangan Lebaran lainnya, tetap saja hidangan ini adalah sayuran.
Karenanya, walau kaya rasa, sayur godog harus tetap ringan.
Baca Juga: Resep Sayur Godog Taoco Enak, Hidangan Pelengkap yang Bikin Kita Kalap
Baca Juga: Resep Sayur Godog Tahu Enak, Menu Makan Gurih yang Bikin Nafsu Makan Memuncak
Tips membuat kuah sayur godog
Santan yang digunakan untuk sayur godog sebaiknya tidak kental.
Untuk 2.000ml, cukup satu kelapa. Bumbunyalah yang harus mendominasi.
Bahan bumbunya bisa bervariasi.
Yang sederhana bisa terdiri dari bawang merah, bawang putih, dan ketumbar.