Dengan demikian, proses penyelidikan yang mencatut nama Vicky Prasetyo dihentikan.
Vicky kini sudah bisa bernapas lega lantaran tak lagi harus berurusan dengan hukum.
Menurut penuturan Sunan Kalijaga, surat tersebut dibuat pada 20 November yang lalu.
"Jadi per tanggalnya 20 November secara resmi. Jadi perlu kami sampaikan bahwa ini sudah terkonfirmasi bahwa klien kami sudah mendapat Surat penghentian Perkara," ujarnya, dikutip dari YouTube Beepdo, Selasa (15/12).
Baca Juga: Resep Fuyunghai Jamur Enak, Menu Olahan Telur yang Bisa Dibuat Pemula
Kendati demikian, ini bukanlah akhir dari masalah penggerebekan tersebut.
Sunan Kalijaga mengaku sedang berusaha menghubungi Angel Lelga untuk membicarakan masalah ini dengan baik-baik
"Kami ingin mengajak Yuk kita duduk, masa nggak ada sih solusi untuk ini? Kan mereka pernah bersama juga."
"Tapi kami mendapat info bahwa saudara A tidak berkenan," tandasnya.
Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah ini :