Dulu Tinggal Satu Atap Sampai Dua Tahun, Reino Barack Ibaratkan Hubungannya dengan Luna Maya Seperti Kanker Stadium 4, Kok Bisa?

By Raka, Rabu, 6 Januari 2021 | 17:15 WIB
Reino Barack sempat sebut Luna Maya bak air susu dibalas air tuba (Instagram)

Padahal Reino sudah banyak membantunya untuk membuatnya lebih baik.

Saking kecewanya, Ia sampai menyebut kesalahan yang dilakukan Luna itu sangat fatal!

Bahkan mengibaratkan dengan peribahasa 'air susu dibalas dengan air tuba'.

Sepertinya serius sekali, ya?

Baca Juga: Bukan Reino Barack Apalagi Ariel NOAH, Luna Maya Ternyata Pernah Ditolak Mentah-mentah Sosok ini untuk Jadikan Dirinya Calon Istri, Siapa?

Baca Juga: Selama Ini Selalu Harmonis, Mbak You Beberkan Fakta Rumah Tangga Syahrini dan Reino Barack yang Di Luar Dugaan, 'Akan Ada Pisah Ranjang'

"Ini bukan pembicaraan orang ketiga, dikecewakan aja. Selama 5 tahun saya support dia banyak, secara mental, secara fisik, secara psikolog, agar dia menjadi orang, jadi gitu. Saya enggak mau ngomong panjang lebar, tapi saya sangat dikecewakan. Sangat. Cuma ya kalau air susu dibalas air tuba sih, berat ya. Enggak fair. Fatal, wah sangat, sangat fatal," katanya dengan tegas.

Sebagai kekasih, pastinya Reino ingin Luna jadi orang yang lebih baik.

Makanya Ia membimbing Luna akan banyak hal, dimulai dari hal-hal kecil.

Namun sepertinya kata-kata Reino tidak pernah diindahkan oleh Luna sehingga Reino menyerah untuk membimbingnya.

Ia pun mencontohkan hal kecil seperti menghargai orang lain.

"Mungkin saya halu sendiri. Kayaknya ya, saya selalu ngajarin kalau ngomong sama orang, kadang kalau pun marah, jangan teriak-teriak. Kalau nge-treat orang yang enggak begitu penting, ya dengan hormat, lah.

Panggil waiter, waitress, pramugari, kan, ya enggak usah galak-galak amat. Semua orang kan, pasti ngalamin capek, stres, tapi kan, bukan salah mereka. Kenapa mereka harus kecipratan?

Ya hal-hal yang kayak gitu lah, yang kecil-kecil saya coba mentransfer hal itu, ya tapi mungkin enggak didengar, enggak tau deh, harusnya sih jadi orang," ujarnya lagi.