Resep Semur Bola Daging Enak, Menu Olahan Daging yang Bikin Kita Terpana Pada Suapan Pertama

By Dwi, Rabu, 10 Februari 2021 | 16:00 WIB
Resep Semur Bola Daging, Menu Super Lezat Untuk Makan Malam (Sajian Sedap)

Cara Membuat Semur Bola Daging:

1. Aduk rata daging giling, garam, kecap manis, merica bubuk, dan pala bubuk. Bentuk bola-bola. Sisihkan.

2. Panaskan margarin. Masukkan bola daging. Aduk sampai berubah warna. Tambahkan bawang merah dan jahe sampai harum. Masukkan tomat. Aduk sampai layu. Tuang air. Didihkan.

3. Tambahkan kecap manis, pala bubuk, ketumbar bubuk, saus tomat, garam, dan merica bubuk. Aduk rata. Tuangkan air sedikit demi sedikit. Biarkan matang dan meresap. Masukkan soun. Biarkan sebentar.

Baca Juga: Resep Semur Tahu Tempe Enak, Menu Olahan Tempe Dengan Rasa yang Manis Dan Gurih

Baca Juga: Resep Semur Printil Ayam Enak Bikin Keluarga Melahap Habis Menu Makan Malam Ini

Baca Juga: Resep Empanadas Semur Enak, Snack Nikmat Untuk Di Segala Suasana

Baca Juga: Resep Telur Dadar Sayur Bumbu Semur Enak, Cita Rasanya Bikin Surprise Keluarga

Baca Juga: Pemula Wajib Tahu, Cara Masak Semur Daging Super Enak Ala Restoran! Mudah dan Gampang Banget Kalau Tahu Triknya