Singkong kaya vitamin C, yakni sekitar 42,4 miligram per cangkir.Jumlah tersebut telah memenuhi sekitar 50 persen kebutuhan harian vitamin C bagi orang dewasa.Asupan vitamin C yang cukup membantu sel tubuh untuk memperbaiki dirinya sendiri sehingga luka cepat sembuh.
2. Mengurangi tensi darah
Kalium dapat membantu menyeimbangkan asupan natrium yang meningkatkan tekanan darah.
Sehingga, tekanan darah dalam tubuh pun dapat terkontrol. Secangkir singkong mengandung sekitar 558 miligram kalium, menyediakan 16-21 persen dari rekomendasi harian.