SajianSedap.com - Siapa yang suka makan pasti dengan tempe orek.
Tempe orek pun jadi salah satu menu yang laris manis di rumah makan seperti warteg.
Bahkan tempe orek dengan nasi putih saja sudah bikin kenyang.
Tempe orek pun kerap jadi salah satu santapan favorit keluarga di rumah.
Baca Juga: Cara Sederhana Membuat Tempe Orek ala Buatan Warteg, Simpel Banget
Meski mudah dibuat, terkadang tempe orek justru melempem saat sudah dingin.
Jadinya tempe orek tidak terasa istimewa.
Nah, ternyata bahan satu ini yang jadi rahasia warteg dalam membuat tempe orek yang garing sepanjang hari.
Baca Juga: Warteg Gang Mangga in Glodok, West Jakarta, It's the Foods That Make People Loyal
Baca Juga: Warung Wardani at Transpark Bintaro, a Lovely Balinese Restaurant in a Modest Setting