Cuma Iseng Tambahkan Baking Soda Saat Mencuci Buah-Buahan, Ibu Ini Kaget dan Ketagihan Saat Lihat Hasilnya

By Gusthia Sasky T, Senin, 22 Maret 2021 | 08:00 WIB
Ilustrasi cara mencuci buah yang benar (Photo by Manki Kim on Unsplash)

Tambahkan Baking Soda

Mungkin terdengar aneh menambahkan baking soda ketika mencuci buah.

Tapi ada baiknya jika Anda mencoba hal ini, sebab akan memberikan efek yang luar biasa.

Tak hanya untuk mencuci buah saja, Anda juga bisa menambahkan baking soda untuk hal lain loh!

Coba Campur Baking Soda Dengan Beberapa Bahan Ini Dan Oleskan Pada Ketiak Anda, Hasilnya Pasti Bikin Terkejut

Dilansir dari Nakita.id, hanya dengan sedikit baking soda ternyata bisa membantu mengatasi berbagai permasalahan rumah.

Baking soda disebut bisa membersihkan beberapa permukaan yang kotor seperti wajan hingga lantai kamar mandi.

Baca Juga: Tak Sengaja Masak Sayur dengan Baking Soda, Ibu Rumah Tangga ini Terkejut Setelah Melihat Hasilnya, Gak Nyangka!

Baca Juga: Tak Sengaja Taburkan Baking Soda Di Atas Kasur, Wanita Ini Kaget Saat Melihat Hasilnya, Gak Nyangka!

Tidak hanya itu, baking soda juga disebut bisa membersihkan pakaian.

Berikut beberapa resep baking soda yang bisa Anda tiru untuk membantu menyelesaikan masalah sehari-hari, dilansir dari Everydahealth.com.

1. Untuk mencuci pakaian

Jika Anda ingin membuat pakaian kembali terlihat bersih, coba tambahkan setengah cangkir baking soda ke bilasan air cucian.

Bilaslah baju dengan air baking soda tersebut dan lihat hasilnya.