"Aku melihat temen-temen dulu gila yah ini kalau cowok-cowok di Jakarta gak bisa tahan hati godaannya banyak banget," kata Maia Estianty.
Menurut Maia Estianty, saat ini banyak sekali perempuan yang mengincar pria sukses.
"Orang sukses ini kan, cewek kayak 'gua pengen banget sama dia'," kata Maia Estianty.
Malahan menurut Ashanty, ada anggapan yang menyebut perempuan lebih suka suami orang.
"Katanya kalau kata anak sekarang laki orang tuh lebih greget, karena gak diatur dimana mau maen sama siapa yang penting duit bulanan ada," kata Ashanty.
Maia juga sempat menyampaikan pesan soal godaan wanita ini pada Atta Halilintar dan Aurel.
"Makanya aku bilang tahan godaan, Aurel juga sabarnya double, karena aku bukan melihat diriku, aku melihat sekelilingku yang sukses-sukses yah, kayanya yang setia kehitung jati, yang lainnya haduh," kata Maia Estianty.
Lalu Ashanty tiba-tiba saja mengaitkannya dengan Irwan Mussry.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.