Resep Telur Tumis Cabai Iris Enak, Kreasi Menu Sahur Praktis yang Bikin Nagih

By Robert Christianto, Minggu, 11 April 2021 | 02:00 WIB
Resep Telur Tumis Cabai Iris, Olahan Telur Nikmat Untuk Sahur Nanti (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Telur Tumis Cabai Iris jangan sampai dilewatkan untuk dihadirkan sebagai menu sahur.

Itu karena Resep Telur Tumis Cabai Iris sangat mudah dibuat dan rasanya pun enak banget.

Cobain deh, pasti keluarga langsung tidak sabar menyantap menu sahurnya kalau Resep Telur Tumis Cabai Iris ini sudah hadir di meja makan.

Baca Juga: Resep Risoles Telur Ragout Sayur Enak Ini Bisa Ludes Dalam Hitungan Menit

Waktu: 30 Menit

Sajian: 7 Porsi

Bahan:7 butir telur ayam, rebus, kupas, goreng berkulit1 lembar daun salam1 batang serai, memarkan2 cm lengkuas, memarkan100 ml air1 sendok teh garam1 sendok makan gula merah1/2 sendok makan air asam, dari 1/2 sdt asam dan 1 sdm air, larutkan2 sendok makan minyak, untuk menumis

Bumbu Iris:5 butir bawang merah2 siung bawang putih4 buah cabai merah besar2 buah cabai hijau besar

Cara Membuat Telur Tumis Cabai Iris:

1. Panaskan minyak. Tumis bumbu iris bersama salam dan serai sampai harum.

2. Tambahkan telur. Aduk rata.

3. Tuang air. Bubuhi garam dan gula merah. Aduk sampai kuah mengering.

4. Menjelang diangkat, tuang air asam. Aduk rata.

Baca Juga: Resep Telur Puyuh Kuah Santan Kuning Enak, Kreasi Spesial Olahan Telur Masak Santan

Baca Juga: BERITA POPULER : Dari Bahaya Rebus Telur dengan Cara Ini sampai Celine Evangelista Ngaku Stefan William Tak Pernah Beri Hal ini untuk Anak

Baca Juga: Resep Fuyunghai Kentang Enak, Menu Sederhana Untuk Sarapan Besok

Baca Juga: Yakin Masih Mau Rebus Telur dengan Kebiasaan ini? Bahayanya Bagi Tubuh Sangat Mengancam Nyawa Seisi Rumah

Baca Juga: Resep Fuyunghai Kentang Enak, Variasi Menu Serba Telur Praktis Untuk Pelengkap Makan Malam Nanti