Resep Terung Ungu Saus Tomat Enak, Menu Sahur yang Mudah Dibuat Dengan Rasa Manis Gurih yang Pas

By Dwi, Jumat, 30 April 2021 | 03:00 WIB
Resep Terung Ungu Saus Tomat, Menu Antigagal yang Mudah Dibuat Dan Rasanya Pun Enak (Sajian Sedap)

 

SajianSedap.com - Resep Terung Ungu Saus Tomat mungkin bisa kita pilih kalau ingin menghadirkan menu sahur yang nikmat dan mudah dibuat.

Waktu yang dibutuhkan untuk membuat Resep Terung Ungu Saus Tomat ini cuma 30 menit saja, dan bahan yang digunakan pun tidak banyak.

Tertarik untuk pilih Resep Terung Ungu Saus Tomat sebagai menu sahur praktis pagi ini?

Baca Juga: Cara Menggoreng Terong agar Tidak Menyerap Minyak dan Gampang Lembek, Semua Pasti Langsung Suka 

Waktu: 30 Menit

Sajian: 3 Porsi

Bahan:2 buah terung ungu, potong-potng, goreng3 siung bawang putih cincang halus1 cm jahe, iris halus2 buah cabai merah, buang biji, cincang kasar1 sendok teh kecap ikan2 sendok teh kecap manis1/4 sendok teh gula pasir1/4 sendok teh merica bubuk1 sendok makan saus tomat50 ml air1 sendok makan minyak untuk menumis

Cara Membuat Terung Ungu Saus Tomat:

1. Panaskan minyak. Tumis bawang putih, jahe, dan cabai sampai harum.

2. Masukkan kecap ikan, kecap manis, gula pasir, merica bubuk, dan saus tomat. Aduk rata.

3. Tuang air. Didihkan. Masukkan terung ungu dan air asam. Biarkan hingga terung matang.

Baca Juga: Resep Terong Goreng Tepung Pedas Enak, Menu Pelengkap yang Bisa Habis Dalam Hitungan Menit Saja

Baca Juga: Coba Tahu Dari Dulu, Rutin Minum Air Rebusan Terong Ternyata Punya Efek Luar Biasa Pada Tubuh! Gini Cara Konsumsinya

Baca Juga: Resep Jus Sirsak Terong Belanda Enak, Minuman Dengan Rasa Asam, Manis Dan Segar

Baca Juga: Coba Rutin Minum Air Rebusan Terong, Pasti Dibuat Terkejut dengan Perubahannya Cuma dalam Seminggu!

Baca Juga: Resep Sorbet Sirsak Terong Belanda Enak, Minuman yang Cocok Untuk Sore Hari yang Panas