Resep Bola Daging Saus Padang Enak, Menu Sahur Spesial Untuk Di Hari Libur

By Dwi, Sabtu, 8 Mei 2021 | 20:00 WIB
Resep Bola Daging Saus Padang, Sajian Sahur Spesial Untuk Akhir Pekan (Sajian Sedap)

Cara Membuat Bola Daging Saus Padang:

1. Bola daging, aduk daging giling dengan garam, merica bubuk, dan pala bubuk. Bentuk bulat kecil. Sisihkan. Panaskan minyak. Tumis daging sampai berubah warna. Angkat. Sisihkan.

2. Tumis bawang bombay, bawang putih dan cabai merah besar sampai harum. Masukkan bola daging. Aduk rata.

3. Masukkan saus tiram, saus tomat, saus sambal dan merica bubuk. Aduk rata. Tuang air. Masak sampai matang. Tambahkan daun bawang. Aduk rata.

Baca Juga: Resep Sop Tahu Jagung Enak, Menu Sahur Kilat yang Bikin Keluarga Jadi Lebih Lahap Makan

Baca Juga: Resep Terung Ungu Saus Tomat Enak, Menu Sahur yang Mudah Dibuat Dengan Rasa Manis Gurih yang Pas

Baca Juga: Resep Cah Udang Sawi Asin Enak Ini Layak Jadi Inpirasi Menu Sahur Kaya Nutrisi

Baca Juga: Resep Telur Tumis Bumbu Teriyaki Enak, Menu Sahur Praktis yang Hemat Bahan

Baca Juga: Resep Terong Telunjuk Tumis Sosis Enak, Menu Sahur Kaya Nutrisi yang Wajib Hadir Di Meja Makan