Nikmatnya Tak Setara Bahayanya, Stop Pesan Lauk Favorit Ini Lagi saat Makan Ayam Geprek Kalau Masih Sayang Nyawa

By Ulfa, Selasa, 11 Mei 2021 | 16:45 WIB
Ayam Geprek Mas Eko ()

Teksturnya yang krenyes dan rasanya yang enak disebut jadi perpaduan yang cocok saat makan ayam geprek.

Tapi, ternyata ada bahaya mengintai kalau kita keseringan makan kol goreng, loh!

Memang enak, tapi berikut ini empat bahaya yang bisa berisiko fatal untuk kesehatan tubuh:

1. Menambah jumlah kalori

Jadi pendamping sajian ayam geprek, konsumsi kol goreng picu penyakit berbahaya.

Kol termasuk salah satu jenis sayuran yang rendah kalori.

Baca Juga: Jadi Camilan Favorit Di Sore Hari, Makan Tahu Bulat Ternyata Bisa Mengundang Penyakit Mematikan ini Masuk ke Dalam Tubuh

Setengah bonggol kol mentah seberat 100 gram bahkan hanya mengandung 22 kalori. Hal ini karena sekitar 92 persen dari seluruh bobot kol adalah air.

Kalori kol goreng lebih tinggi karena adanya kalori ekstra dari minyak. Saat digoreng, kol juga menyerap banyak minyak.

2. Merusak kandungan nutrisi

Kol sangat kaya akan nutrisi, seperti protein, lemak, dan karbohidrat.

Sayuran ini juga kaya akan serat, vitamin C, K, dan B kompleks, serta mineral seperti kalsium, fosfor, dan mangan.