Baru Seminggu Campur Masakannya dengan Daun Pandan, Ibu Rumah Tangga Kaget Melihat Kondisi Tubuh Suami dan Anaknya

By Idam Rosyda, Kamis, 10 Juni 2021 | 06:40 WIB
Khasiat daun pandan untuk obat alami turunkan tekanan darah (Coaster Kitchen )

Manfaat Duan Pandan

Daun Pandan memang sudah dikenal lama sebagai tanaman dengan segudang manfaat.

Tak hanya digunakan sebagai pewangi alami, pandan juga digunakan sebagai pewarna makanan alami yang aman dikonsumsi.

Berbagai olahan menggunakan daun pandan seperti cendol, mochi hingga bolu sering menggunakan daun pandan sebagai pewarna.

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Sorgum, Alternatif Bahan Makanan Pengganti Beras yang Kaya Manfaat

Baca Juga: 7 Jenis Ikan yang Pantang Dikonsumsi Meski Rasanya Sangat Enak

Selain untuk memasak, daun pandan rupanya memiliki manfaat bagi kesehatan apabila dikonsumsi secara rutin atau mencampurnya dalam masakan.

1. Mengontrol kadar gula darahMenjaga kadar gula darah tetap stabil penting untuk kesehatan tubuh. Contohnya, kalau gula darah berada dalam kadar atau jumlah yang rendah, hal ini bisa menyebabkan tubuh merasa lemas.

Sering Jadi Penambah Aroma Masakan, Siapa Sangka Daun Pandan Bisa Beri Empat Manfaat Sekaligus, Salah Satunya untuk Penderita Diabetes
Sedangkan kadar gula darah yang terlalu tinggi juga tidka baik untuk tubuh.Beberapa keadaan di mana kadar gula darah dapat melonjak adalah setelah makan.Dari beberapa penelitian yang dilakukan, ternyata daun pandan punya manfaat untuk mengontrol kadar gula darah.Berdasarkan penelitian awal yang dilakukan, minum teh pandan setelah makan bisa membuat tubuh memiliki kadar gula darah yang lebih rendah dibandingkan yang tidak minum teh pandan setelah makan.2. Meredakan nyeri sendiPandan juga memiliki manfaat untuk meredakan penyakit yang berhubungan dengan sendi, nih, teman-teman, seperti radang sendi dan nyeri sendi.Penggunaan pandan untuk penyakit sendi ini diambil dari minyak pandan yang diketahui memiliki zat fitokimia yang jumlahnya tinggi.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :