Jarang Ada yang Tahu, Ternyata Inilah Cara Membuat Tempe Orek Garing Walaupun Sudah Dingin, Cuma Tambah Satu Bahan Ini

By Marcel Mariana, Minggu, 13 Juni 2021 | 14:25 WIB
Cara membuat tempe orek renyah dan gurih walaupun sudah dingin (Sajiansedap.com)

Sajiansedap.com - Apakah tempe orek salah satu makanan favorit anda?

Menu satu ini memang terkenal sangat laris manis kalau kita pergi ke warteg.

Cuma makan tempe orek dan nasi saja sudah bisa membuat kita kenyang loh.

Meski mudah dibuat, terkadang tempe orek justru melempem saat sudah dingin.

Jadinya tempe orek tidak terasa istimewa.

Baca Juga: Jangan Lagi Makan Tempe Kalau Masih dalam Kondisi ini, Efeknya Gak Main-main untuk Tubuh!

Nah, ternyata bahan satu ini yang jadi rahasia warteg dalam membuat tempe orek yang garing sepanjang hari.

Yuk kita simak ulasan lengkapnya.

Baca Juga: Lebih Sehat bagi Tubuh, Ini 5 Bahan Alternatif Pengganti Tepung Terigu