Bahaya Konumsi Madu dengan Sendok, Mitos atau Fakta?
Madu merupakan salah satu sumber gula alami yang dihasilkan oleh lebah.
Dikutip dari Kompas.com, nutrisi satu sendok makan madu mengandung 64 kalori dan 17 gram gula termasuk fruktosa, glukosa, maltosa, dan sukrosa.
Namun, sebuah kabarberedar jika mengonsumsi madu menggunakan sendok berbahaya bagi kesehatan, benarkah hal tersebut?
Baca Juga: Baru Seminggu Cuci Muka Pakai Baking Soda dan Madu, Wanita ini Kaget Lihat Pantulan Wajahnya saat BercerminSebenarnya yang dimaksud di sini bukan cuma sendok logam saja, tapi segala macam jenis logam, mulai dari besi, aluminium, sampai stainless steel.Sebab, katanya logam dapat mengubah komposisi madu, sehingga jadi berbahaya bagi tubuh.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :