Sering Berserakan di Trotoar Jalan, Ini 4 Manfaat Teh Daun Jambu Biji untuk Daya Tahan Tubuh, Proteksi Ekstra Lawan Corona!

By Sera B, Sabtu, 26 Juni 2021 | 17:10 WIB
Berikut 5 manfaat kesehatan teh daun jambu biji ()

Sajiansedap.com - Sering berserakan di trotoar jalan, siapa sangka daun jambu biji punya segudang manfaat kesehatan.

Padahal, selama ini hanya buah jambu biji saja yang dimanfaatkan manusia.

Jika buahnya dimakan langsung atau dibuat jus, bagaimana cara konsumsi daun jambu biji?

Baca Juga: Baru Semalam Minum Secangkir Teh Jahe Sebelum Tidur, Manfaat Luar Biasa Langsung Terasa di Pagi Hari

Baca Juga: Baru Semalam Lupa Ambil Telur Di Atas Beras, Wanita ini Kaget Setelah Melihat Isi Rice Box, Gak Akan Ada yang Nyangka

Mengutip dari Grid Health, Saselovers bisa meminum teh daun jambu biji untuk merasakan manfaat kesehatannya.

Caranya, bisa dibuat dengan merebus atau memeras daun biji untuk mengambil ekstrak yang ada didalamnya.

Terungkap, ada empat manfaat teh daun jambu biji yang baik untuk tubuh. Apa saja? Yuk simak!