Tidak Sengaja Minum Campuran Cabai dan Kunyit Tiap Hari, Wanita Ini Ketagihan Saat Rasakan Khasiat Luar Biasa Pada Tubuhnya

By Marcel Mariana, Jumat, 2 Juli 2021 | 08:48 WIB
Minum Campuran cabai dan kunyit bisa berkhasiat bagi kesehatan (Tribun Kaltim - Tribunnews.com)

4. Diare dan mual

Diare dan mual adalah dua gejala umum yang berhubungan dengan suplementasi kunyit.

Ini karena kurkumin pada kunyit memiliki kecenderungan untuk mengiritasi saluran pencernaan.

Sebuah studi klinis menunjukkan, individu yang konsumsi kurkumin sebanyak 3,6 hingga 8 gram per hari selama 4 bulan mengalami mual ringan (3,6 hingga 8 gram kurkumin per hari adalah dosis yang relatif tinggi).

Bahkan kurkumin dosis rendah dapat memicu mual pada individu tertentu.

Baca Juga: Tidak Sengaja Minum Campuran Baking Soda Dengan Air Hangat, Wanita Ini Kaget Saat Hal Luar Biasa Terjadi Pada Tubuh

5. Memiliki tekanan darah rendah

Efek samping ini mungkin di satu sisi terdengar seperti sebuah manfaat.

Tetapi menurunkan tekanan darah terlalu banyak dapat menyebabkan komplikasi.

Konsumsi kunyit dosis tinggi dapat menurunkan tekanan darah, dan karenanya orang yang menjalani pengobatan tekanan darah harus berhati-hati saat mengonsumsi kunyit.

Nah, itu dia 5 kondisi yang sebaiknya perlu menghindari untuk mengonsumsi kunyit.

Baca Juga: Tidak Sengaja Mencampur Jus Bawang Putih Dengan 2 Sendok Lidah Buaya, Wanita Ini Kaget dengan Hal Luar Biasa yang Terjadi pada Tubuhnya

Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid saji dengan klik di sini

Artikel Telah Ditayangkan di nakita.grid.id dengan Judul, Satu Lagi Obat Asam Urat Alami Menggunakan Cabai dan Kunyit, Ternyata Semudah Ini!