Satu Indonesia Wajib Tahu! Minum Air Putih Sisa Semalam Malah Bisa Bawa Malapetaka untuk Tubuh

By Gusthia Sasky T, Senin, 5 Juli 2021 | 19:10 WIB
air putih (www.freepik.com)

Jangan Minum Air Putih Sisa Semalam

Membawa air minum ke dalam kamar sebelum tidur malam menjadi sebuah kebiasaan yang terlihat wajar.

Alih-alih keluar kamar untuk minum, menyimpan air putih semalaman di dalam kamar bisa menjadi cara menghilangkan dehidrasi selama tidur.

Hal tersebut tanpa disadari menjadi kebiasaan kebanyakan banyak orang.

Air Putih

Namun tahukah, ternyata muncul perdebatan mengenai air putih sisa semalam yang dibawa ke kamar tersebut.

Dikutip dari Grid Health, berikut ini bahayanya minum air putih yang didiamkan semalaman.

Baca Juga: Satu Indonesia Nyesel Banget Baru Tahu! Rupanya Kita Tak Disarankan Minum Air Putih Pada Kondisi Ini, yang Ada Malah Berikan Efek Buruk Pada Tubuh

Kita menyangka bahwa tidak apa-apa meminum air yang didiamkan semalaman dan meminumnya di pagi hari.

Namun, ternyata ada yang berasumsi bahwa air putih sisa semalam tersebut kotor dan sudah tak layak konsumsi.

Air yang dibiarkan di gelas terbuka tidak benar-benar bersih.