Resep Idul Adha, Resep Sate Daging Bumbu Cincang Enak, Menu Serba Daging Pilihan Untuk Mengolah Daging Qurban

By Robert Christianto, Senin, 19 Juli 2021 | 09:00 WIB
Resep Sate Daging Bumbu Cincang, Kreasi Sate Dengan Rasa yang Lebih Berkelas (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Sate Daging Bumbu Cincang, aneka sate nikmat yang bisa kita pilih untuk mengolah daging Qurban menjadi hidangan yang lezat.

Jika bosan menyantap daging dengan cara mengolahnya menjadi rendang atau dendeng, coba masak dengan mencontek Resep Sate Daging Bumbu Cincang ini.

Rasa daging pasti menjadi super nikmat, sehingga Resep Sate Daging Bumbu Cincang menjadi pilihan utama untuk mengolah daging Qurban nanti.

Baca Juga: Resep Sate Tempe Aroma Kencur Enak, Menu Pelengkap yang Bikin Malas Beranjak Dari Meja Makan

Waktu: 45 Menit

Sajian: 14 tusuk

Bahan:400 gram daging sapi has, potong kotak 3 siung bawang putih, cincang halus6 butir bawang merah, cincang halus4 buah cabai merah keriting, cincang1 sendok makan kecap manis1/2 sendok makan kecap inggris1 sendok makan saus tomat1 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk1 sendok teh gula pasir1 ml air1 sendok makan margarin, untuk menumis14 buah tusuk sate