SajianSedap.com - Sate ayam menjadi salah satu santapan favorit masyarakat.
Sate ayam juga bisa dinikmati beragam jenis tambahan, mulai dari sambal kacang, sambal kecap atau cukup dengan nasi putih.
Sate ayam sering jadi menu utama dalam keluarga seperti lebaran hingga malam tahun baru.
Terlihat mudah, namun membuat sate ayam juga wajib memperhatikan beberapa hal penting.
Mulai dari daging ayam yang digunakan hingga sejumlah bahan baku dalam proses membuat sate ayam.
Baca Juga: Warung Wardani at Transpark Bintaro, a Lovely Balinese Restaurant in a Modest Setting
Karena jika asal-asalan, sate ayam justru jadi tidak keras dan juicy.
Nah, untuk menghindari kesalahan dalam membuat sate ayam tersebut, kita wajib mempersiapkan salah satu bahan dapur ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR