Satu Indonesia Nyesel Baru Tahu, Bukannya Bikin Tubuh Sehat Kerokan Malah Bisa Berikan Dampak Buruk Ini!

By Gusthia Sasky T, Kamis, 8 Juli 2021 | 14:25 WIB
ilustrasi kerokan ()

Dampak Buruk Kerokan

Kerokan memang menjadi salah satu pengobatan tradisional yang sering digunakan oleh masyarakat Indonesia.

Memang metode ini sebenarnya aman untuk dilakukan.

Meski begitu, bahaya kerokan bisa saja muncul sebagai efek samping yang sulit dicegah, seperti berikut ini.

Berbagai cara yang bisa dilakukan untuk meredakan gejala masuk angin selain dengan kerokan.

1. Menyebabkan memar dan bengkak di area yang dikerok

Proses kerokan membuat pembuluh darah kecil di bawah permukaan kulit yang disebut pembuluh darah kapiler, pecah.

Baca Juga: 4 Makanan untuk Obat Masuk Angin, Cocok Banget Buat yang Takut Kerokan

Hal ini membuat kulit jadi terlihat memar dan merah setelah terapi ini selesai dilakukan.

Pada beberapa orang, pembengkakan juga bisa muncul di area kulit yang dikerok.

Umumnya, memar dan pembengkakan yang terjadi akan hilang dengan sendirinya setelah beberapa hari atau minggu.