5 Makanan untuk Obat Gusi Berdarah, Dijamin Reda Nyerinyinya Kalau Kumur Pakai Bumbu yang Ada di Dapur ini

By Ulfa, Kamis, 8 Juli 2021 | 16:25 WIB
Kita perlu tahu makanan untuk obat gusi berdarah berikut ini (Pixabay.com)

Setelah didiagnosis menderita gingivitis, dokter gigi akan meresepkan antibiotik dan obat kumur.

Kita juga diharuskan melakukan pembersihan gigi secara menyeluruh dan dalam, dan dalam beberapa kasus, bahkan pembedahan.

Namun, sebelum terjadi hal parah tersebut, kita dapat meningkatkan kesehatan mulut dan mencegah infeksi bakterinya loh.

Yuk simak lima pengobatan rumahan berikut ini:

Baca Juga: Makanan untuk Obat Chikungunya, Hanya dengan Konsumsi 5 Jenis Makanan Ini Dijamin Rasa Sakit Bisa Hilang

1. Kumur air garam

Air garam menurut hasil penelitian University of Edinburgh, bisa redakan batuk dan flu.

Berkumur dengan air garam hangat dapat membantu mengurangi gejala seperti gusi berdarah dan sakit gigi.

Caranya juga gampang benget.

Cukup kumur larutan air garam di mulut terus menerus selama 30 detik tanpa meludah atau menelannya.

Lalu ulangi ini setidaknya dua atau tiga kali sehari untuk meredakannya.