Resep Semur Kentang Daging Enak, Menu Tradisional Dengan Cita Rasa Manis Dan Gurih

By Dwi, Jumat, 6 Agustus 2021 | 09:00 WIB
Resep Semur Kentang Daging, Menu Sedap yang Bikin Tambah Nasi Terus (Sajian Sedap)

Bumbu Halus:6 butir kemiri, sangrai6 siung bawang putih2 cm jahe2 sendok teh ketumbar1/8 sendok teh jintan

Cara Membuat Semur Kentang Daging:

1. Tumis bumbu halus, bawang merah dan daun salam sampai harum.

2. Masukkan daging. Aduk sampai berubah warna. Tambahkan tomat. Aduk sampai layu.

3. Masukkan pala bubuk, cengkeh, kayumanis, kecap manis dan garam. Aduk sampai daging terbalut bumbu. Masukkan kentang. Aduk rata.

4. Tuang air secara bertahap. Massak daging sampai empuk. Taburkan bawang goreng.

Baca Juga: Enggak Kalah Enak dari Daging! Ternyata Begini Cara Bikin Semur Tahu Tempe ala Warteg yang Meresap Banget, Dijamin Enak!

Baca Juga: Resep Idul Adha, Resep Semur Lidah Enak, Menu Semur Spesial Untuk Di Akhir Pekan

Baca Juga: Resep Semur Daging Kentang Enak, Menu Makan Siang Tradisional Kesukaan Si Kecil

Baca Juga: Resep Semur Printil Ayam Enak, Olahan Ayam Pilihan Untuk Makan Malam

Baca Juga: Resep Semur Cumi Kentang Mini Enak, Menu Seafood yang Tak Boleh Sampai Terlewat