Cara Membuat Cantik Manis Pandan Nangka:
1. Larutkan tepung hunkwe di dalam santan. tambahkan gula pasir, daun pandan, dan garam. Masak sambil diaduk sampai meletup-letup. Angkat.
2. Bagi 2 adonan. Satu bagian tambahkan sagu mutiara merah. Aduk rata.
3. Sisa adonan tambahkan esens pandan, pewarna hijau tua, dan nangka. Aduk rata.
4. Sendokkan kedua adonan beda warna bersebelahan di atas plastik. Gulung dan lipat. Dinginkan.
Baca Juga: Resep Bujang Selimut Enak, Kue Tradisional Ini Bisa Jadi Ide Jualan yang Unik
Baca Juga: Resep Klepon Tiga Warna Enak, Camilan Tradisional Bertekstur Kenyal yang Tampil Lebih Berwarna
Baca Juga: Resep Carabikang Talas Wijen Enak, Camilan Tradisional Lembut Dengan Bentuk yang Unik
Baca Juga: Resep Lapis Legit Moka Prune Enak, Si Camilan Legit Untuk Di Momen Spesial
Baca Juga: Resep Gandasturi Enak, Camilan Tradisional Super Gurih Untuk Teman Ngeteh