SajianSedap.com - Saus tomat merupakan salah satu bahan tambahan penyedap rasa yang kerap dicampur dalam masakan.
Biasanya, saus tomat digunakan untuk tambahan masakan seperti membuat saus asam manis atupun sebagai cocolan.
Jika Anda yang tidak menyukai rasa pedas, saus tomat juga menjadi salah satu pilihan alternatif.
Namun, Ada kebiasaan yang kerap disepelekan saat menyimpan saus tomat.
Jika Anda yang menyimpan saus tomat, jangan pernah menyimpan saus tomat di atas meja.
Pasalnya kebiasann ini rupanya justru jadi biang kerok saus tomat cepat basi meski tanggal kadaluarsa masih lama.
Mengapa hal tersebut bisa terjadi?