STOP! Jangan Iseng-iseng Coba Makan Madu Beku, Ahli Bongkar Risiko Fatal yang Pasti Buat Kita Geleng-geleng

By Ulfa, Sabtu, 7 Agustus 2021 | 07:40 WIB
Bahaya makan madu beku yang sekarang sedang viral di tiktok (Kolase unilad.co.uk dan people.com)

"Jika disimpan pada suhu yang sesuai, madu tidak akan mengkristal,

pertumbuhan bakteri akan terhambat, dan kandungan nutrisi serta rasanya tidak akan terpengaruh," kata Nagpal.

Maka dari itu, kita wajib memilah dan memilih dalam membuat sesuatu yang viral sekarang ini ya.

Karena di tengah pandemi Covid-19 ini, tubuh harus selalu fit.

Jangan sampai karena iseng coba makan madu beku malah berisiko fatal bagi kesehatan kita.

Sehat selalu Sahabat SaSe!

Baca Juga: Awas Tertipu Pedagang Nakal! Jangan Pernah Beli Madu dengan Ciri-Ciri Ini, Bukannya Bikin Sehat yang Ada Malah Jadi Malapetaka Buat Tubuh

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Viral di TikTok, Amankah Makan Madu Beku?"