Jangan Buru-buru Masuk Laundry, Pakaian Kena Kopi Bisa Kembali Bersih Bak Baru Beli Cuma dengan Kuning Telur

By Marcel Mariana, Minggu, 8 Agustus 2021 | 16:10 WIB
Cara mengatasi noda kopi pada pakaian hanya dengan kuning telur (Kolase foto Pixabay.c0m & Freepik.com)

Pertama-tama, siapkan sebutir telur, pecahkan, dan ambil bagian kuningnya.

Kemudian, kocok sebentar kuning telur tersebut.

Jika dirasa sudah cukup, oleskan kuning telur pada serat kain yang terkena kopi.

Diamkan selama beberapa menit, baru bilas dengan menggunakan air hangat.

Baca Juga: 20 Tahun Jadi Misteri, Mayangsari Bongkar Sosok Penyebar Fotonya Cuma Pakai Pakaian Dalam: Kerjasama Dia dengan Orang Rumah

Selain pada pakaian, cara ini juga bisa anda pakai pada karpet ataupun serat lainnya lo.

Nah, itu dia cara menghilangkan noda kopi pada pakaian dengan kuning telur.

Selamat mencoba!

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :