Iseng-Iseng Rendam Gelas Kaca Ke Larutan Garam, Seorang Ibu Rumah Tangga Malah Kegirangan Saat Lihat Perubahan Tak Terduga Ini Terjadi

By Gusthia Sasky T, Jumat, 13 Agustus 2021 | 07:25 WIB
garam dan gelas kaca (aset grid)

Membersihkan Perak

Anda bisa menggunakan garam untuk membuat perak menjadi berkilau kembali.

Caranya mudah, cuci perhiasan perak dengan larutan garam sebulan sekali.

Atau rendam perhiasan perak ke dalam larutan garam selama 15 menit, lalu bilas hingga bersih dengan air.

Membersihkan Oven

Salah satu cara untuk membersihkan oven bisa dilakukan dengan larutan garam.

Caranya buat larutan dari 2 sendok makan garam, lalu bersihkan bagian dalam oven dengan kain katun yang sudah direndam ke dalam air garam tadi.

Baca Juga: Awalnya Iseng, Coba Siram Campuran Garam dan Micin ke Tanaman Cabai, Hasilnya Pasti Gak Akan Bikin Kecewa!

Ini akan membuat minyak yang terdapat dari dalam oven keluar dengan mudah.

Membersihkan Jeans

Bingung bagaimana cara membersihkan jeans yang kotor?

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.