4. Obat alami jantung
Selain ekonomis dan mudah didapat, teh bawang putih ampuh meningkatkan kesehatan jantung dan melancarkan sirkulasi darah.
Selain itu, juga mengurangi kolesterol jahat dan menmbantu menghindari penyakit arteriosklerosis.
Cara membuat
Bahan
* 1 siung bawang putih
Baca Juga: Belum Banyak yang Tahu! Coba Siram Larutan Bawang Putih ke Atas Tanah, Efeknya Bisa Bikin Shock
* 1 gelas air
* Sedikit jahe yang telah diparut
* 1 sendok makan perasan lemon
* 1 sendok makan madu