Sajiansedap.com - Bagi anda pecinta sup harus tahu hal satu ini.
Kebanyakan orang kadang pasti makan nasi dicampur dengan sup hangat.
Namun ternyata, kombinasi ini sangat tidak dianjurkan loh.
Salah satunya bisa jadi pemicu kanker lambung.
Kanker ini juga merupakan kanker yang paling ditakuti wanita.
Kira-kira kenapa ya alasan dilarang keras makan campuran nasi dan sup hangat?
Yuk, kita simak penjelasannya.