SajianSedap.com - Masak memang menjadi pekerjaan wajib para ibu rumah tangga.
Dengan memasak kebutuhan gizi keluarga kita bisa terpenuhi.
Nah, saat memasak tentu kita akan menggunakan kompor bukan?
Kebanyakan masyarakat Indonesia memilih menggunakan kompor gas.
Nah, ketika menggunakan kompor gas tentu kita harus membeli LPG.
Baca Juga: BERITA POPULER : Cara Hemat Gas 3Kg ala Warteg Sampai Orang yang Dilarang Makan Bawang Putih
Namun, kadang kali tanpa kita sadar gas LGP di rumah cepat sekali habisnya.
Akan tetapi Anda tak perlu sedih lagi karena, cuma lakukan 2 hal sederhana ini bisa bikin gas LPG jadi irit dan tahan lama walau sering masak.