Kalau api tidak biru, artinya panas yang dihasilkan tidak maksimal.
Dengan panas yang tidak maksimal tentu saja waktu memasak bertambah lama. Dan, gas pun lebih banyak terpakai.
Namun jika kompor rajin dibersihkan maka kemungkinan besar gas juga akan lebih awet karena api yang dihasilkan selalu biru.
2. Perangkat Masak Berbahan Stainless
Memang di pasaran banyak panci dan wajan yang berbahan aluminium yang harganya lebih murah, juga yang berbahan enamel yang tampilannya lebih cantik.
Tapi, sebenarnya kedua jenis logam tersebut bukan penghantar panas yang baik.
Penghantar panas terbaik adalah stainless steel.
Dengan menggunakan perangkat masak berbahan stainless steel makanan akan lebih cepat matang.
Jika makanan cepat matang artinya gas juga semakin irit dan tidak terpakai banyak.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.