Menu Diet Defisit Kalori Supaya Berat Badan Turun Tanpa Tersiksa, Pas Untuk yang Kelebihan Berat Badan

By Virny Apriliyanty, Rabu, 25 Agustus 2021 | 15:07 WIB
Menu Diet Defisit Kalori (pexels.com)

Adapun beberapa latihan yang bisa Anda lakukan yakni push-up, squat, dan situps.Untuk latihan kardio, Kawan Puan bisa berjalan, berenang atau pun jogging.

Baca Juga: Menu Diet Ala Cinta Laura yang Sukses Turunkan Berat Badan ke Bentuk Ideal, Ternyata Hanya Makan Daging Ini5. Kurangi asupan karbohidratMemotong karbohidrat adalah cara yang sangat efektif untuk menurunkan berat badan.Hal ini dikarenakan dengan memotong karbohidrat, nafsu makan berkurang, sehingga kamu mengonsumsi lebih sedikit kalori.Meski demikian, bukan berarti kamu tidak memakan karbohidrat ya.Kamu harus tetap menyantap karbohidrat yang kaya serat dan tentunya berkualitas.

Baca Juga: Menu Diet Tapi Bisa Sarapan Pagi Ala Orang Indonesia, Pasti Bisa Kalau Ikuti Panduan Ini!