Menu Diet Sukses, Jangan Lagi Makan Karbohidrat di Jam-jam Ini, Bikin Berat Badan Tanpa Sadar Naik Drastis

By Virny Apriliyanty, Kamis, 26 Agustus 2021 | 15:25 WIB
Menu Diet Sukses ( turk_stock_photographer )

SajianSedap.com - Menu diet sukses bisa kita lakukan kalau tahu trik triknya.

Soalnya, menu diet sukses kali ini membahas soal jam-jam pantangan makan karbohidrat.

Ya, ternyata dalam menu diet sukses, kita tetap boleh makan karbohidrat.

Baca Juga: Menu Diet Tempe Sukses Bikin Berat Badan Wanita Ini Turun Sampai 43 Kg! Perbedaannya Bikin Pangling

Kuncinya dalam menu diet sukses adalah tahu kapan kita jangan lagi makan karbohidrat.

Nah, SajianSedap sudah merangkum menu diet sukses berikut ini untuk Anda.

Yuk, bersama kita simak menu diet sukses ini.

Menu Diet Sukses

Diet rendah karbohidrat dianggap ideal untuk menurunkan berat badan dan mencapai banyak tujuan kebugaran lainnya.Faktanya, karbohidrat kompleks juga bisa mengisi energi dan menstabilkan suasana hati, lho.Tetapi kuncinya adalah memilih karbohidrat yang padat nutrisi dan bukan dalam bentuk olahan.Meskipun demikian, jika Anda sedang dalam misi menurunkan berat badan, ada saat-saat khusus di mana kamu harus benar-benar tidak mengonsumsi karbohidrat.Yuk simak penjelasannya!

Menu Diet Defisit Kalori

Baca Juga: Menu Diet Nanas, Buah Asam Segar Ini Ternyata Ampuh Turunkan Berat Badan Sampai 5 Kg Cuma Dalam Hitungan Hari1. Sebelum BerolahragaMakan sebelum berolahraga penting untuk menambah energi yang dibutuhkan untuk membakar kalori.Tetapi, terlalu banyak mengonsumsi karbohidrat dapat menyebabkan mual, terutama jika kamu akan melakukan latihan yang intens.Mengonsumsi sesuatu yang menghidrasi atau kaya protein bisa menjadi pilihan lebih baik, karena akan membantu pemulihan dan pembentukan otot.Makan sarat karbohidrat setelah olahraga juga sebaiknya dihindari, ya.Pilih makanan yang sehat, yang membantu kamu mendapatkan hasil optimal dan memaksimalkan olahraga yang sudah dilakukan.

2. Sebagai Makanan Pertama di Pagi HariKamu tentu tahu bahwa karbohidrat berat sebaiknya dihindari di malam hari. Tetapi, mengonsumsinya di pagi hari juga ternyata kurang ideal.Banyak dari kita mungkin terbiasa makan sereal atau roti, setelah bangun tidur.Namun banyak dari sumber karbohidrat ini yang dikemas dalam gula atau fruktosa tinggi, yang dapat meningkatkan kadar insulin.Pilihlah makanan yang mengandung lemak dan protein, yang dapat membantu kamu kenyang lebih lama.

Baca Juga: Menu Diet Nanas, Buah Asam Segar Ini Ternyata Ampuh Turunkan Berat Badan Sampai 5 Kg Cuma Dalam Hitungan Hari3. Saat Makan karena BosanMengunyah karena bosan atau mengunyah sesuatu sambil menonton adalah kebiasaan umum, yang sayangnya juga membuat orang rentan mengalami kenaikan berat badan.Jika kamu kebetulan makan karbohidrat pada larut malam, hal itu dapat menyebabkan lonjakan insulin secara tiba-tiba.Hal yang sama berlaku untuk sore hari. Maka, pilih cemilan yang lebih sehat seperti kacang-kacangan, biji-bijian atau salad.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

4. Ketika Tidak Bisa TidurSaat kamu kurang tidur, hormon akan rusak dan metabolisme tidak seimbang, yang mungkin membuat kamu menginginkan sesuatu yang menenangkan seperti makanan kaya karbohidrat.Kebiasaan ini harus dikurangi, ya. Sebaiknya konsumsi sesuatu yang dikemas dengan protein atau indeks glikemik rendah.Waktu tidur yang buruk juga memicu tingginya kortisol, yang membuat tubuh mengalami lonjakan gula berlebih, sehingga buruk bagi kesehatan.

Artikel ini telah tayang di Parapuan.co dengan judul Lagi Diet? Hindari Mengonsumsi Karbohidrat di Waktu-waktu Berikut Ini

Baca Juga: Menu Diet Tanpa Harus Diet, 4 Cara Ini Bikin Bisa Bikin Berat Badan Turun Cuma dengan Lakukan Hal Sepele, Salah Satunya Minum Air Putih