Resep Telur Masak Sambal Tumpang Enak, Inspirasi Menu Serba Telur yang Bikin Lahap Makan

By Dwi, Kamis, 23 September 2021 | 09:00 WIB
Resep Telur Masak Sambal Tumpang, Menu Praktis Untuk Mendobrak Nafsu Makan (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Telur Masak Sambal Tumpang ini memang tampil dengan balutan sambal yang sederhana.

Namun jangan salah, rasa dan aroma dari Resep Telur Masak Sambal Tumpang ini terasa lebih nikmat dari telur sambal biasanya.

Untuk membuktikan kenikmatan dari Resep Telur Masak Sambal Tumpang ini, langsung saja kita hadirkan sebagai menu makan siang nanti.

Baca Juga: Resep Martabak Telur Makaroni Enak, Camilan Untuk Momen Spesial Di Akhir Pekan 

Waktu: 30 Menit

Sajian: 8 Porsi

Bahan:5 butir telur, rebus, kupas, goreng asal berkulit200 gram tempe semangit, haluskan menggunakan garpu100 gram tempe, haluskan menggunakan garpu1.000 ml santan, dari 1/2 btr kelapa1 lembar daun salam5 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya2 cm lengkuas, memarkan10 buah cabai rawit merah utuh1 sendok makan garam2 sendok makan gula merah

Bumbu Halus:3 butir kemiri, sangrai5 buah cabai merah besar4 buah cabai rawit merah5 butir bawang merah2 siung bawang putih4 cm kencur

Cara Membuat Telur Masak Sambal Tumpang:

1. Rebus tempe semangit, tempe, santan, daun salam, daun jeruk, lengkuas, dan bumbu halus. Aduk hingga mendidih.

2. Masukkan telur, cabai rawit utuh, garam dan gula merah. Masak sambil sesekali diaduk sampai matang dan kuah sedikit kental.

Baca Juga: Subhanallah, Ibu Rumah Tangga ini Kaget Luar Biasa Melihat Isi Rice Box Pas Mau Masak Nasi, Telur Di Atas Beras Jadi Penyebabnya

Baca Juga: Kalau Menetas Bisa Keluar dari Mulut dan Anus! Wanita Ini Shock Temukan Telur Cacing pada Kol dan Kemangi di Piringnya, Cara Mencuci Ini jadi Penyebabnya

Baca Juga: Resep Pizza Mi Enak, Olahan Mi Dan Telur yang Bisa Jadi Menu Sarapan Spesial Besok Pagi

Baca Juga: Resep Telur Isi Goreng Tepung Enak, Menu Serba Telur yang Tampak Begitu Menggiurkan

Baca Juga: Resep Sambal Goreng Telur Puyuh Krecek Enak, Kreasi Sambal Goreng Dengan Warna Merah yang Begitu Menggoda