Bukan Panjang Umur Malah Bikin Mati, Jangan Lagi Lakukan 2 Hal Ini Setelah Minum Madu Kalau Tak Mau Efek Buruk Terjadi Pada Tubuh

By Gusthia Sasky T, Jumat, 10 September 2021 | 07:40 WIB
madu (unsplash)

Pasalnya, madu memiliki kandungan fruktosa dan glukosa yang tinggi, jika madu dicampur dengan makanan manis yang lain bukan tidak mungkin kadar gula akan meningkat.

Selain itu, mengonsumsi madu berlebihan juga bisa meningkatkan kadar gula darah.

Jika kadar gula darah meningkat, risiko kenaikan berat badan, penyakit jantung hingga diabetes tipe 2 juga meningkat.

Maka dari itu lebih baik konsumsi madu secukupnya saja dan jangan berlebihan, apalagi sampai mencampurnya dengan makanan manis yang lain.

Selain dua kegiatan itu, madu juga menjadi berbahaya jika dipanaskan atau dicampur dengan sesuatu bersuhu tinggi seperti air panas.

Karena senyawa dalam madu akan berubah menjadi sulit dicerna oleh tubuh dan manfaatnya jadi berkurang.

Baca Juga: BERITA POPULER : Dari Cara Hemat Listrik Kala Masak Nasi Pakai Rice Cooker sampai Manfaat Minum Campuran Air Kelapa dan Madu

Manfaat Madu untuk Kecantikan

Bukan hanya bagus untuk menjaga kesehatan saja.

Madu juga bermanfaat untuk merawat kecantikan kita loh.

Berikut 3 cara menggunakan madu pada wajah agar terlihat glowing dan awet muda.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.