Saking Awetnya, Coba Mulai Hari Ini Simpan Bawang Merah dengan 4 Cara Mudah Ini, Dijamin Bakal Tahan Lama dan Tak Mudah Busuk

By Gusthia Sasky T, Sabtu, 11 September 2021 | 17:25 WIB
bawang merah (Pixabay)

5. Pembedahan atau operasi

Bawang bisa memperlambat pembekuan darah dan menurunkan gula darah.

Secara teori, bawang merah dapat meningkatkan risiko perdarahan atau mengganggu kontrol gula darah selama dan setelah prosedur operasi.

Berhentilah menggunakan bawang sebagai obat setidaknya 2 minggu sebelum operasi yang dijadwalkan, ya!

Meski ddilarang pada 5 kondisi di atas, namun manfaat bawang merah tidak bisa dianggap sebelah mata lho, apalagi jika dimakan saat mentah.

Baca Juga: BERITA POPULER : Manfaat Minum Air Rebusan Kelapa Sampai Khasiat dari Makan Bawang Merah Bakar Setiap Hari

Artikel ini telah tayang di GridKids.id dengan judul, Tips Menyimpan Bawang Agar Awet dan Enggak Cepat Bertunas atau Busuk