Orang yang tidak Disarankan Mengonsumsi Air Ketumbar
Sudah menjadi rahasia umum, jika selain digunakan untuk memasak, ketumbar juga bisa dimanfaatkan sebagai obat herbal.
Namun pada beberapa kondisi, air ketumbar ternyata tidak disarankan dikonsumsi.
Bahkan efeknya bisa saya memperburuk keadaan kesehatan.
Melansir dari WebMD, orang yang memiliki tekanan darah rendah sebaiknya batasi atau hindari minum air rendaman ketumbar.Selain itu, ibu hamil dan menyusui juga tak sebaiknya mengonsumsi air rendaman biji ketumbar karena akan mengganggu sekresi pada kelenjar reproduksi.
Nah untuk itu konsumsilah air ketumbar dengan bijak.
Meski menyehatkan, segala sesuatu yang berlebihan tidak disarankan untuk kesehatan.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.