Ngapain Habis Uang Beli Pengharum Ruangan! Cuma Modal Kulit Jeruk Ternyata Bisa Buat Sendiri di Rumah, Mujarab Lagi untuk Kesehatan

By Idam Rosyda, Jumat, 1 Oktober 2021 | 14:10 WIB
Manfaat kulit jeruk untuk penharum ruangan (Pixabay.com/ congerdesign)

Selain itu, Anda harus memastikan bahwa kulit jeruk tidak terinfeksi.

Dengan mengingat tips di atas, beberapa hal yang dapat kamu lakukan dengan kulit jeruk ini salah satunya digunakan untuk mandi.

Kulit jeruk ini bisa Anda rebus lalu digunakan untuk mandi yang dicampur dengan air di bak mandi.

Mandi dengan air kulit jeruk yang dibenamkan di bak mandi akan membantu menghilangkan bau badan.

Bagian terbaiknya adalah membantu menjaga bak mandimu tetap bersih dan berkilau.

 

Anda pun akan mendapati bau badan Anda perkahan menghilang.

Baca Juga: Selama Ini Anda Salah! Coba Cemplungkan 1 Bahan Ini saat Bikin Telur Rebus, Kulitnya Dijamin Gak Akan Retak dan Pecah

Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul Rebus Kulit Jeruk dan Taruh di Ruangan dalam, Ruangan Wangi, Saraf pun Stabil