Dikira Sehat dan Enak, Keripik Bayam Ternyata Berbahaya Bagi Tubuh! Ini Dampak Buruknya Kalau Masih Ngeyel Mau Makan

By Laksmi Amaranggana, Minggu, 3 Oktober 2021 | 18:25 WIB
Bahaya dari keripik ayam yang jarang orang tahu (Sajian Sedap)

Tak hanya itu, vitamin E yang terkandung dalam bayam juga akan hilang ketika kita menggorengnya.

Vitamin A yang semula banyak terkandung dalam bayam juga akan menurun drastis.

Terjadi Perubahan Kimia

Tak hanya kehilangan vitamin, keripik bayam ternyata juga mengubah struktur kimia pada bayam.

Baca Juga: Resep Keripik Bayam Teri Enak, Hidangan Renyah yang Nikmat Dan Juga Sehat

Proses penggorengan akan membuat struktur kimia dalam minyak berubah menjadi lemak trans.

Padahal seperti yang kita tahu, lemak trans tidak baik bagi tubuh kita.

Lemak trans ini akan diserap oleh sayur dan masuk ke tubuh kita.

Artikel akan berlanjut setelah video berikut