Emak-Emak Harus Hati-hati, Jangan Lagi Simpan Kulkas Kubis dengan Cara ini Kalau Tidak Mau Timbulkan Hal Buruk Buat Seisi Rumah

By Marcel Mariana, Selasa, 5 Oktober 2021 | 15:40 WIB
Cara Benar menyimpan Kubis agar tidak membahayakan seisi rumah (Freepik.com)

2. Buang bagian luar kubis

Setelah membeli kubis, buang bagian luar kubis sebelum disimpan.

Lapisan atau lembaran luar kubis biasanya adalah bagian yang kotor dan menyimpan berbagai kuman serta kotoran lain.

Hal ini disebabkan karena bagian luar kubis adalah merupakan bagian yang terkena berbagai kotoran saat kubis dijual.

Selain itu, potong juga bagian bonggol kubis yang bertekstur keras.

Baca Juga: Jarang Ada yang Tahu, Pemilik Golongan Darah Ini Disarankan Tidak Makan Kol, Bahayanya Tidak Main-Main Untuk Kesehatan

3. Jangan simpan kubis dalam bentuk potongan

Cara lain yang bisa dilakukan untuk menyimpan kubis agar kubis tetap awet adalah tidak memotong kubis.

Kubis yang disimpan dalam bentuk utuh akan lebih awet dan tahan lama dibandingkan dengan kubis yang disimpan dalam bentuk potongan.

Jika ingin menggunakan atau mengolah kubis, sebaiknya ambil kubis perlembar saja dan potong-potong lembaran kubis menjadi bentuk yang diinginkan atau dibutuhkan.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :