Keterlaluan Baru Tahu! Pantas Sayur Bening Warteg Harum Gurih Padahal Dipajang Seharian, 1 Bumbu Dapur Ini Rahasianya

By Sera B, Rabu, 13 Oktober 2021 | 08:50 WIB
Temu kunci jadi bumbu rahasia sayur bening harum dan gurih seharian. (Kolase Shutterstock/Ika Rahma dan Shutterstock/THANYAG7)

Cara pilih temu kunci berkualitas untuk sayur bening sedap

Supaya harum dan sedapnya keluar maksimal, pilih lah temu kunci berkualitas terbaik.

Pilih temu kunci yang masih dalam keadaan utuh.

Selain itu, pastikan kulitnya tidak keriput.

Sebaiknya, pilih temu kunci dengan kulit yang sudah bersih agar keutuhannya terlihat jelas.

Baca Juga: Pantas Pakai Nasi Putih Biasa Tetap Enak, Ternyata Pedagang Masak Nasi Goreng dengan Bumbu Rahasia ini

Baca Juga: Cuma Tambahkan 1 Bumbu Rahasia Ini, Kita Bisa Masak Rendang Hitam Asli Padang, Jadi 100 Kali Lebih Enak

Cara menyimpan temu kunci

Setelah membeli temu kunci, penting untuk menyimpannya dengan baik supaya tak mudah busuk.