SajianSedap.com - Resep Lasagna Singkong, kreasi singkong dengan rasa istimewa yang bisa kita jadikan ide menu brunch esok hari.
Jangan tunggu nanti, segera contek Resep Lasagna Singkong ini agar besok tidak lagi repot untuk menyiapkannya.
Dijamin, sarapan dengan Resep Lasagna Singkong ini pasti bikin keluarga di rumah jadi lebih senang.
Baca Juga: Resep Kwetiau Teriyaki Sosis, Menu Sarapan Anti Repot yang Rasanya Enak Banget
Waktu: 45 Menit
Sajian: 10 Porsi
Bahan Kulit:500 gram singkong, dikupas, dipotong bulat 1/2 cm, dikukus 1/2 matang100 gram keju cepat leleh, diparut untuk taburan
Bahan Isi:1/2 buah bawang bombay, dicincang halus200 gram ayam giling3 buah tomat, dibuang biji, dicincang100 gram saus tomat1/2 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk1/2 sendok teh gula pasir1/4 sendok teh oregano100 ml air3 sendok makan minyak untuk menumis