Teflon Tergores Bisa Sebabkan Kanker? Dengarkan Nih Apa Kata Ahli Biar Emak-emak Tidak Salah Sangka

By Raka, Minggu, 17 Oktober 2021 | 10:25 WIB
Segera buang jika temukan teflon dengan ciri-ciri seperti ini di dapur (https://organicslant.com/)

PFOA sempat menjadi topik perdebatan hangat di dunia kesehatan.

Bahan kimia ini memicu kanker (karsinogenik) dan diyakini lama kelamaan bisa mengendap dalam tubuh jika terpapar secara terus-menerus.

Fakta Mengenai Bahan Baku Teflon

Dikutip dari Tribun Pontianak, kita tidak perlu khawatir.

Pasalnya, residu bahan kimia ini tidak banyak tersisa pada produk akhir wajan teflon yang sudah jadi.

Baca Juga: Astaga! Bukannya Sehat Malah Bikin Mati Muda, Minum Air Rebusan Daun Sirsak Ternyata Bisa Sebabkan Malapetaka Ini di Tubuh, Jangan Asal Minum

Sebagian besar porsi PFOA telah menguap selama proses pembakaran pabrik.

Tidak hanya pada alat masak, residu PFOA dalam kadar rendah juga dapat Anda temukan di beberapa makanan, air minum, dan debu rumah tangga.